INFORMASI PUBLIK

Majalah internal Divisi Regional Janten (DADALI) kini telah tersedia dan dapat di download dengan format PDF

PERUM PERHUTANI DIVISI REGIONAL JABAR & BANTEN

  • Menuju Kehumasan Perum Perhutani Divisi Regional Janten Yang Handal
  • Rapat kepengurusan Pramuka Sakawanabakti (Munuju generasi muda yang mulia)
  • Apel siaga pengamanan hutan dan kesemaptaan Divisi Regional Jawa Barat & Banten tahun 2014
  • Kegiatan persemaian bibit pohon guna reboisasi
  • Kegiatan Penanaman Pohon guna Reboisasi dan rehabilitasi lahan
  • Kegiatan jumpa pers bersama wartawan media cetak & elektronik se Jawa Barat

Minggu, 23 Februari 2014

FIFGROUP Tanam Pohon di Kawasan Perhutani

Penanaman 2500 pohon di kawasan
hutan bersama FIFGroup
BOGOR, PERHUTANI (20/2) – PT FederalInternational Finance (FIFGROUP), perusahaan pembiayaan sepeda motor dan elektronik, tanam 2500 pohon jenis Damar, Puspa, Rasamala, Pinus, dan Kaya di kawasan Perum Perhutani  Sentul Eco Edu Tourism Forest (SEETF) Bogor, Kamis.

Rabu, 19 Februari 2014

KPH Ciamis mempertahankan sertifikat PHL FSC di Tahun ke-2

CIAMIS.  Saat ini, salah satu prestasi KPH Ciamis di mata Perhutani adalah dengan diperolehnya Sertifikat Dunia sebagai KPH yang dapat mengelola hutan dengan lestari (PHL). Di Tahun ke-2 setelah diperoleh sertifikat tersebut,  KPH Ciamis kembali diaudit pada tanggal 16 s.d. Desember 2013.

Pendidikan dan Pelatihan SAKA WANA BAKTI 2014

Pendidikan & pelatihan Saka Wanabakti 2014
CIAMIS-Pimpinan Saka Wanabakti KPH Ciamis menyelenggarakan pendidikan dasar dan pelatihan Saka Wanabakti Tahun 2014 yang dilaksanakan di Wana Wisata Karang Nini dan Taman Wisata Alam Pananjung Pangandaran dari tanggal 6 Januari s.d 10 Januari 2014.” sebanyak 48 peserta dari beberapa pangkalan sekolah diantaranya MAN Cijantung, MAN 2 Ciamis, SMKN 2 Ciamis, dan SMK Hepwety Ciamis.

Kamis, 13 Februari 2014

Kunjungan Kerja DIRSAR Ke PMKP Tonjong KPH Kuningan

Bertempat di lokasi tanaman kayu seluas 9,00 ha petak 22.c RPH Tonjong BKPH Ciledug KPH Kuningan, Direktur Pemasaran Bapak Subagja tengah mengadakan pengarahan kepada petugas dilapangan tentang pemupukan tanaman kayu harus dilaksanakan secara teratur dan diupayakan dengan menggunakan pupuk grovolin agar dapat menghasil tanaman kayu putih yang baik sehingga diharapkan kualitas dan produksi daun jauh lebih meningkat.